Template Information

Home » , » TANYA JAWAB MENGENAI PEMANASAN GLOBAL

TANYA JAWAB MENGENAI PEMANASAN GLOBAL


Pertanyaan dan Jawaban Diskusi Kimia Lingkungan

1.      Pertanyaan Iskandar Nugraha
§  Apa perbedaan dari UVA dan UVB?
§  Bagaimana reaksi pembentukan lapisan ozon?
Jawaban :
Ø  Dilihat dari panjang gelombangnya, UVB mempunyai panjang gelombang antar 280-315 nm, sebagian diserap oleh lapisan ozon, dengan demikian jumlaHBBBVBh UVB yang mencapai bumi jumlahnya sangat sedikit. Dampak UV B terhadap manusia dapat mengakibatkan penyakit kanker, kulit, katarak dan mengurangi system kekebalan tubuh, UV B juga dapat merusak tanaman, organism bersel satu dan ekosistem perairan. Sedangkan UV A mempunyai panjang gelombang antara 315-400 nm tidak diserap oleh lapisan ozon. Radiasi UV A dari sinar matahari sangat bermanfaat bagi kelangsungan hidup bagi makhluk hidup dipermukaan bumi.

Ø  Reaksi Pembentukan Ozon.
CFCl3        CFCl2  +  Cl
Cl.  + O2  → ClO  +  O2
O2  +  UV energy   →  2O
ClO  +  2O  →  O2  +  Cl.
Cl.  +  O3  →  ClO  +  O2
2.      Pertanyaan Sigit
·         Kita tahu bahwa peran industri sangat banyak, tapi dampak yang diakibatkan dari industri tersebut juga sangat banyak. Lalu pakah industri harus dihilangkan?
Jawaban
ü  Industri memiliki peran penting dalam kehidupan kita, untuk itu industri tidak mungkin dihilangkan dari kehidupan kita, akan tetapi yang harus kita lakukan yaitu mengurangi dampak yang ditimbulkan dari industry seperti pengolahan limbah yang baik, sehingga pencemaran-pencemaran yng diakibatkan dapat berkurang. Kemudian kesadaran para pemilik industry untuk tidak membuang limbah industry sembarangan.
3.      Pertanyaan Junjun Junaedi
·         Telah dilakukan berbagai cara untuk mengurangi dampak global warming, tapi semakin tahun dampak global warming semakin meningkat, apakah upaya-upaya yang telah dilakukan tersebut sama sekali tidak ada pengaruhnya? Lalu hal apa saja yang telah dilakukan pemerintah untuk mencegah global warming?
Jawab
ü  Dampak dari global warming setiap tahunnya terus meningkat, berbagai upaya telah dilakukan untuk mengurangi hal tersebut. Sebagai contoh pemerintah menggalakkan go clean go green, tanam 1000 pohon, seminar lingkungan dan pendidikan mengenai lingkungan disetiap lembaga pendidikan. Hal tersebut tentu saja bermanfaat untuk bumi kita. Akan tetapi, hal tersebut belum dapat mengurangi global warming, karena tidak semua manusia di bumi melakukan hal-hal yang dapat mengurangi global warming tersebut, hanya sebagian orang saja, sehingga global warming terus meningkat. Pada intinya, kesadaran dirilah yang paling utama dalam menjaga lingkungan kita. 


0 komentar:

Posting Komentar

Contact Us !

konten

Tracking

Custumer Support

Product :

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.

Translate

Pengikut

Cari Blog Ini